Sering Ngeseks Encerkan Sperma?

Oleh : Hudi Winarso, Androlog

Pertanyaan :

Benarkah bila terlalu sering berhubungan seksual dengan istri, sperma encer? Saya berusia 30 tahun dan baru dua bulan menikah. Saya dan istri ingin segera punya anak. Tolong jelaskan frekuensi berhubungan intim yang memungkinkan sperma dalam kondisi optimal.

RISMAWAN, Surabaya

Jawab :

Ada dua fungsi seks dalam lembaga perkawinan. Salah satunya, fungsi reproduksi atau hubungan seks untuk mendapatkan keturunan / anak. Selain itu, fungsi rekreasi atau kesenangan suami-istri.

Yang terpenting dalam hubungan seks untuk fungsi reproduksi, menempatkan dengan masa subur istri. Wanita lazimnya mengeluarkan satu sel telur pada masa subur. Sekitar sebulan dihasilkan satu telur. Penentuan masa subur wanita dengan sistem kalender harus memperhatikan siklus menstruasi.

Telur yang telah diproduksi (ovulasi) bisa bertahan sekitar dua atau tiga hari. Artinya, pasangan suami istri yang menginginkan anak, akan efektif jika berhubungan seks pada perkiraan masa subur. Yakni, dua hari sebelum masa subur dan dua hari setelah masa subur. Berdasarkan data penelitian terbaru, jika suami istri berhubungan badan tiap hari saat masa subur, angka kehamilan akan lebih baik. Asal,kondisi sperma suami prima.

Masalah kekawatiran tentang sperma encer karena frekuensi berhubungan seks yang terlalu sering bisa benar dan bisa juga salah. Untuk sperma yang dihasilkan seorang pria, sel benihnya (spermatozoa) dihasilkan oleh biji pelir (testis). Cairannya diproduksi oleh kelenjar prostat dan vesika seminalis.

Nah, dalam masa pengantin baru, nikmati saja kebersamaan dengan instri. Jika dalam waktu setahun belum juga mendapatkan momongan, Anda berdua perlu memeriksakan diri. Istri memeriksakan diri ke dokter kandungan dan suami ke dukun dokter andrologi. (e12/nda)

Jawa Pos edisi 08 April 2010

Posted in: konsultasi seks

13 Comments

  1. Miftahgeek says:

    Lho, ada postingan kek giniannya juga y gan..

  2. kartunmania says:

    Yup, selengkapnya ada di halaman konsultasi seks gan…. 😀

  3. purno87 says:

    kalo spermanya kentel jadi ganteng ya mas…

    salam
    purno87.com

  4. kartunmania says:

    maybe, yess… Kalo spermanya membatu, ganthengnya gak ketulungan… hahahaha…

    Salam kenal juga, thank atas kunjungannya… 😀

  5. kartunmania says:

    salah ketik mas…. 😆

  6. quinsarosa says:

    Setauq, Semakin brtmbh usia sperma smakin encer. lam knal

  7. kartunmania says:

    So, sperma lelaki umur 17 th lebih kental dr yg berumur 20 th? Kayaknya tidak 100% benar bro… Jika usia dijadikan sudut pandang, mungkin ada range tertentu kondisi sperma kental, sayangnya, saya sendiri tidak punya data yang valid tentang ini…

    Okeeh, salam kenal kembali bro.. trims atas kunjungannya..

    Note :
    Buat rekan-rekan pengunjung lainnya, jika berkomentar tolong gunakan spasi setelah titik. WordPress akan menganggap komentar sebagai spam jika tidak ada spasi setelah titik.

  8. harry says:

    gmn supaya sperma kentel terus ya… ada yang tau ga??

Leave a Comment

sekolahtoto sekolahtoto sekolahtoto sekolahtoto sekolahtoto sekolahtoto slot depo 5k sekolahtoto situs toto login sekolahtoto sekolahtoto sekolahtoto sekolahtoto sekolahtoto sekolahtoto sekolahtoto sekolahtoto sekolahtoto.com.in sekolahtoto